Wisata Kuliner

Home Jenis Wisata Wisata Kuliner Page 3
Thailand merupakan salah satu destinasi favorit para traveler dari berbagai belahan dunia. Siapa yang nggak tertarik menyambangi keindahan pantai di Pattaya maupun Koh Phi Phi? Selain itu, Negeri Seribu Pagoda ini juga memiliki beragam warisan budaya yang sayang untuk...
Bicara tentang oleh-oleh dari Yogyakarta, apa yang terpikirkan olehmu? Batik dan bakpia? Ya, tebakanmu tidak salah. Namun, tahukah kamu kalau sekarang oleh-oleh Yogyakarta tidak lagi sekedar batik dan bakpia tradisional? Daripada kamu semakin penasaran, sebaiknya langsung saja simak daftar oleh-oleh...
Kebanyakan masyarakat Indonesia tampaknya tidak bisa dipisahkan dari sambal saat menyantap makanan. Sambal yang ada di Indonesia pun cukup beragam jenisnya. Ada sambal terasi, sambal ulek, sambal ijo, sambal mangga, sambal rebon, sambal tomat, dan masih banyak lagi. Makanan yang...
Kalau ditanya apa makanan favorit masyarakat Indonesia, mungkin kebanyakan dari kalian akan menyebutkan mie. Ya, di Indonesia sendiri ada banyak makanan dari mie mulai dari laksa, mie Aceh, mie Jawa, cwimie, hingga mie ayam, dan masih banyak lagi. Kalau pun...
Bicara tentang kuliner khas Indonesia, masing-masing daerah pasti memiliki menu tersendiri. Namun ada beberapa jenis kuliner yang bisa kamu temukan di hampir semua daerah, misalnya saja soto, sate, hingga mie. Tentunya semua memiliki keunikan masing-masing sesuai dengan daerah asal. Kali...
Bulan puasa seringkali menjadi momen untuk bertemu kembali dengan sanak-saudara, teman sekolah, rekan kerja, dan sebagainya. Momen setahun sekali ini mampu “memaksa” kita untuk menyediakan waktu berkumpul bersama. Salah satu kegiatan yang tidak boleh dilewatkan adalah bukber alias buka...
Hong Kong adalah salah satu negara yang sering menjadi pilihan destinasi wisata masyarakat Indonesia karena tidak membutuhkan visa dan pilihan tempat wisatanya sangat beragam. Mulai dari wisata kuliner, wisata alam, wisata modern, hingga belanja, semuanya bisa dilakukan di sini. Tapi...
Liburan ke Bandung sudah pasti akan dipenuhi dengan kunjungan ke sejumlah tempat wisata yang ada di sekitarnya, terutama Lembang. Agar tidak bosan, kamu harus menyelipkan jadwal untuk kunjungan ke restoran dan mengisi perut. Di Bandung sendiri ada...
Kalau jalan-jalan ke Semarang pasti kamu akan membayangkan Lawang Sewu, Simpang Lima, dan kuliner. Yap, selain terkenal dengan sejumlah tempat wisata alam dan bersejarah, Semarang juga terkenal dengan wisata kulinernya. Sayang sekali rasanya jika kamu sudah sampai di Semarang tapi...
Di zaman modern ini nampaknya kopi tidak lagi digunakan sebagai obat pencegah ngantuk, tapi sudah merupakan bagian dari gaya hidup. Di media sosial sendiri, kamu akan dengan mudah menemukan orang yang mem-posting foto kopi di timeline. Kedai kopi pun...
9,887FansLike
12,232FollowersFollow
2,589FollowersFollow

TRENDING SPOT!