Asia Pasifik

Home Asia Pasifik Page 3
Malaysia, negara yang berdekatan dengan wilayah Kepulauan Indonesia ini menjadi salah satu negara favorit wisatawan asal Indonesia. Alasannya sederhana, lokasinya dekat dan tidak perlu khawatir dengan kendala bahasa atau makanannya karena mirip-mirip dengan Indonesia. Negara ini bisa dibilang cocok...
Rumah pohon mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita. Bahkan kita sudah sering melihatnya, meski hanya lewat film - film yang ada di TV. Sebenarnya rumah pohon sudah banyak bermunculan di sekitar kita. Ada yang dijadikan tempat wisata,...
Malang memiliki sejumlah tempat wisata alam yang begitu mempesona, ada gunung dan ada juga pantai. Di antara banyak pantai yang bisa kamu temukan di Malang, salah satu yang tenang dan indah adalah Pantai Krambilan. Sebelum kamu merencanakan liburan di Pantai...
Banyuwangi adalah sebuah kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Timur. Namanya mungkin kurang begitu populer sebagai destinasi wisata dalam negeri, namun pada kenyataannya Banyuwangi memiliki beragam wisata alam yang menakjubkan dan tidak kalah mempesona dengan destinasi wisata lainnya yang...
Selama ini kota Kediri hanya dikenal sebagai tempat kelahiran Presiden Soekarno dan kota Kediri dikenal sebagai Kota Tahu. Hanya sedikit wisatawan yang khusus berkunjung ke kedua kota tersebut untuk berlibur dan menikmati berbagai tempat wisata yang ada.
Selama ini Dubai dikenal sebagai kota yang sangat kaya. Sejauh mata memandang, kamu akan menemukan sejumlah gedung pencakar langit. Kemewahan adalah kata yang cocok untuk mendeskripsikan kehidupan di Dubai. Tempat wisata di Dubai pun pada umumnya mengarah pada tempat...
Jalan-jalan ke Semarang tidak hanya terbatas pada wisata alam dan sejarah, tapi juga kuliner. Salah satu kuliner khas dari Semarang yang paling tersohor adalah lumpia Semarang. Tapi bagi kamu yang sangat kekinian dan menginginkan wisata kuliner yang seru di tempat menyenangkan,...
Termasuk dalam kategori kota besar di Indonesia, Medan memiliki beragam kebudayaan yang mempengaruhi kuliner khasnya. Cita rasa dari Melayu, Batak, Tionghoa, Arab, hingga India, bisa ditemukan di sini. Mulai dari halal dan yang tidak halal, bisa juga ditemukan di...
Jakarta, Tamasya - Jepang adalah salah satu negara yang masih menjunjung kebudayaan dan sejarah di tengah perkembangan kehidupan yang modern dan canggih. Saat berada di Jepang, menemukan unsur budaya tradisional di tengah kehidupan metropolitan bukanlah hal yang sulit. Begitu...
Banyak orang yang memiliki kampung halaman di Tasikmalaya. Kota yang satu ini juga menjadi ramai ketika masa-masa lebaran. Bagi kamu yang akan berkunjung ke Tasikmalaya pada saat libur lebaran nanti, rasanya akan membosankan jika harus diam di dalam rumah...
9,887FansLike
12,232FollowersFollow
2,589FollowersFollow

TRENDING SPOT!