Wisata Alam

Home Jenis Wisata Wisata Alam Page 7
Banyak orang yang memiliki kampung halaman di Tasikmalaya. Kota yang satu ini juga menjadi ramai ketika masa-masa lebaran. Bagi kamu yang akan berkunjung ke Tasikmalaya pada saat libur lebaran nanti, rasanya akan membosankan jika harus diam di dalam rumah...
Liburan untuk menghilangkan stres tidak selalu harus mahal dan jauh dari tempat tinggal. Salah satu destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi adalah Situ Cisanti yang ada di Bandung. Pemandangan alamnya sangat indah di mana ada hamparan pegunungan dan sebuah...
Aceh adalah salah satu provinsi yang berada di bagian paling barat Indonesia. Potensi wisatanya cukup menarik, namun sayangnya sering terabaikan oleh wisatawan. Salah satu tempat wisata di Aceh yang menarik adalah Pulau Breueh. Keindahan alamnya masih sangat terjaga dan...
Saat bicara tentang liburan ke Hong Kong, beberapa destinasi wisata yang akan melintas di benakmu adalah Disneyland, Victoria Peak, Peak Tram, Lantau Island, Ngong Ping 360, hingga Macau. Ada satu destinasi yang belum cukup populer, padahal tempatnya sangat menyenangkan....
Ibu kota Sumatera Utara, Medan memang cukup menarik untuk dijadikan destinasi wisata. Kotanya cukup ramai, kulinernya yang beragam bisa memuaskan hasrat wisata kuliner. Bagaimana dengan tempat wisata alamnya? Ternyata Medan juga memiliki banyak pantai yang bisa wisatawan...
Wisata di Jawa Tengah biasanya berpusat pada Solo dan Yogyakarta. Bukan tanpa alasan, kedua kota ini memiliki kekayaan alam yang luar biasa mempesona dan kekayaan budaya yang masih terjaga di tengah kehidupan modern ini.
Wakatobi alias kawasan Pulau Wangi-wangi, Kaledupa, Tomia, dan Binongko berada di sebelah tenggara Pulau Sulawesi. Wakatobi ini cukup terkenal di kalangan wisatawan dalam negeri dan mancanegara berkat keindahan terumbu karangnya. Kawasan Wakatobi ini adalah destinasi wisata sempurna untuk kamu yang...
Saat melakukan liburan bersama keluarga, apa saja yang biasanya kamu lakukan? Apakah menongkrong di mall, mengunjungi museum, bersantai di tepi pantai, atau pergi ke taman bermain? Kalau sudah sering melakukannya, pasti akan terasa jenuh ya. Bagaimana kalau akhir pekan...
Menemukan tempat wisata alam dan budaya atau sejarah di Cirebon tidaklah sulit. Hampir di setiap sudut Cirebon, kamu bisa menemukan keraton-keraton yang masih berdiri tegak, gua bekas peninggalan sejarah, hingga pantai eksotis. Penasaran dengan pilihan tempat wisata di Kota yang...
Bagi anda yang mempunyai jiwa petualang, salah satu tantangan yang bisa dihadapi adalah mengikuti rafting di sungai. Rafting atau arung jeram sendiri merupakan salah satu aktifitas mengarungi air sungai atau riam dengan perahu karet, kayak maupun kano dayung. Olahraga...
9,887FansLike
12,232FollowersFollow
2,589FollowersFollow

TRENDING SPOT!